Simulasi Rangkaian Star Delta dan Direct Online Dengan CX Programmer
Shalom,
Transformasi Y-Δ, juga ditulis sebagai wye-delta, adalah teknik matematis untuk menyederhanakan analisa sebuah jaringan elektrikal. Namanya diambil dari bentuk diagram rangkaian, yang terlihat seperti huruf Y dan huruf kapital Yunani Δ. Teori transformasi ini dipublikasikan oleh Arthur Edwin Kennelly pada 1899. Transformasi ini secara luas digunakan dalam analisa rangkaian daya listrik tiga fasa. Secara matematis, transformasi ini memiliki peran penting dalam grafik circular planar.
Simulasi Star Delta
Direct Online Starter adalah istilah yang berasal dari bahasa Inggris, yang berarti “Langsung Nyala”. Jenis kontrol ini adalah metode pengaturan yang paling dasar sekali dalam dunia kendali-mengendalikan motor. Biasanya digunakan untuk proses yang cuma membutuhkan motor bisa dihidupkan kapanpun dimanapun semua suka dengan arah putaran tertentu, jika ingin bisa dua arah ada kontrol maju-mundur atau yang dinamakan “forward-reverse”.
Simulasi Direct On Line
Sekian Post hari ini, semoga bermanfaat...sampai jumpa di post selanjutnya ^^


Komentar
Posting Komentar